Postingan

Menampilkan postingan dari 2018

Pasar Cihapit

Gambar
Assalamualaikum Wr.Wb.  Pada Kesempatan ini saya akan membahas Sebuah Pasar.      Bagi masyarakat kota bandung khususnya pasti tau dong pasar yang sangat legendaris ini dari jaman dahulu hingga saat ini sampai presiden pertama RI Ir.Soekarno pernah berkunjung ke pasar cihapit dan ia menyukai suasana pasar cihapit yang tentram, tempat ini bertepatan di jalan Cihapit Bandung wetan ini dan juga pasar cihapit ini adalah pasar tertua di kota bandung sejak tahun 50 han pasar cihapit memiliki gaya yang berbeda dengan pasar lain dan keadaan pasar nya rapih dan bersih itu lah yang bisa menjadi sebuah bandingan dengan pasar lain. Hanya di pasar cihapit juga ada tempat ngopi santai asik dan vintage.       Tetapi ada permasalah yang cukup serius dari awal hingga sekarang belum terselesaikan yaitu tentang indentitas pasar cihapit dan akses jalan menuju pasar karna banyak pedagang yang mengungkapkan bahwa pasar cihapit ini sering sepi karna identitas nya ...

Pengaturan Skor Liga 2

Gambar
Assalamualaikum Wr.Wb.      Pada kesempatan ini saya akan membahas tentang isu pengaturan skor di liga 2 indonesia.     Yang terjadi di pentandingan antara Madura FC kontra PSS Sleman terjadi sebuah kejadian yang bisa kita sebut pengaturan skor saat petandingan di mulai ungkap Januar Herwanto.Januar adalah Manajer Madura FC ia mengaku ada seseorang yang menelfon dia sebelum berjalannya pertandingan dengan meminta untuk merencanakan sebuah skor yang di atur agar PSS Sleman menang.     Ketika di undang ke sebuah acara tv Swasta Mata Najwa pak Januar mengungkapkan bahwa dengan gamblang nya dia menyebutkan seorang Exco PSSI yang di duga mengajak madura fc untuk  mengalah scor untuk PSS sleman  yakni Hidayat.pada pengakuat tersebut januar berani menceritakan proses macth fixing dengan detail hingga membeberkan chatting nya dengan hidayat.     Hal inilah yang mengundang netizen di twitter bertindak lebih tanggap tagar #PSSIBi...

Permasalahan Pariwisata di Skywalk Cihampelas

Gambar
Assalamualaikum Wr.Wb.                            Pada kesempatan ini saya akan meceritakan pendapat masyarakat tentang permasalahan  bidang pariwisata di skywalk,Cihampelas,Kota Bandung.                         Mungkin warga Jawa Barat khususnya Kota bandung tak asing dengan skywalk yang betepatan di sepanjang jalan cihampelas bandung ini namun ada beberapa masalah yang timbul ketika pembangunan ini di perpanjang sampai cihampelas bawah yang pertama di bidang pariwisatanya semenjak sky walk ini berdiri banyak yg engeluh pedagang pkl khusus nya yang di   bawah mengeluhkan pada wisatawan tak banyak seperti dulu karna lahan parkie kendaraan nya sudah mulai berkurang begitupun sama dengan lokasi perpanjangan skywalk ini tepanya di depan Hotel Aston Tropicana titik perpanjangan nya saya juga sempat menany...

Pelayanan Public yang tidak baik

Gambar
Assalamualaikum Wr.Wb.         Pada kesempatan ini saya ingin berbagi cerita tentang buruk nya pelayanan public bagi masyarakat. Awal nya yaitu ketika saya dengan rekan-rekan ingin membereskan  perijinan penutupan jalan untuk kegiatan “ memperingati hari merdeka”   yang di laksanakan pada bulan agustus lalu ketika pertama saya harus meminta surat izin dulu ke suatutempat "X" setibanya saya di sebuah rumah semua  data yang di butuhkan sudah kami kumpulkan mulai dari proposal dan surat izin warga ketika kami berikan memang langsung di kerjakan perijinan itu  dan tidak memungkinkan untuk menunggu keesok harinya kami dating kembalike polsek tersebut untuk menanyakan apakah surat perijinan kami sudah selesai apa belum dan ternyata mereka mempertanya rekasa lalu lintas nya bagaimana jangan sampai membuat kemacetan yang fatal. Setelah kami jelaskan baru lah mereka mengerti dan mereka pun memberitahu bawah “ ura...
Gambar
“KAMPUNG ADAT BANCEUY SUBANG “ Assalamualaikum Wr.Wb               Pada kesempatan ini saya akan sedikit bercerita tentang pengalaman saya melakukan sebuah observasi ke lapangan langsung ketika saya masih sekola di Sma  dan kegiatan ini rutin di lakukan setiap tahunnya  di sebut “Ekologi”   kebetulan saya jurusan Ips ketika di sma jadi kami satu angkatan anak ips di tempatkan di Kampung Adat Banceuy, Desa Sanca , Kecamatan Cianter Tengah , Kab Subang.Karena kami anak social jadi harus menggali ilmu di bidang social, dan juga Indonesia memiliki beragam budaya yang sangat khas contoh nya kampung adat banceuy ini.             Yang saya lakukan bersama temen-temen  yaitu mengamati bidang Sosiologi nya seperti apa,bidang Geografi nya seperti apa ,bidang sejarahnya seperti apa,bidang ekonominya seperti apa . Pertama kami mengamati bidang geografi yaitu menguku...

LIBURAN BERSAMA KELUARGA

Gambar
Assalamualaikum Wr.Wb. Pada kesempatan ini saya akan menceritakan perjalanan saya berlibur ke Daerah Istimewa Yogyakarta(DIY) bersama keluarga saya pada bulan Juni 2018 tepat nya sesudah Lebaran idhul fitri Awalnya keluargaku hanya sekedar merencanakan saja ingin berlibur bersama keluarga semua karna moment ini sangat langka setahun sekali dan dengan tekat ingin berlibur atau istilah jaman sekarang ngebet banget. sepakat lah kita semua pergi sesudah lebaran dengan menggunakan mobil pribadi. Kita semua sepakat untuk pergi ke sana seminggu setelah lebaran karna ada beberapa anggota keluarga saya ada yg mudik juga jadi tidak pisa di paksakan mendadak, setelah seminggu oergilah kita dari  kota bandung pukul 10.00 pagi kami menggunakan jalur selatan yaitu melewati Kota tasikmalaya kami berfikir tidak akan ada kemacetan dan ternyata kami terkena macet di kota tasikmalaya bertepatan dengan arus mudik juga polisi pun melakukan buka tutup jalan sehingga kami sekeluarga pun mau ti...
Assalamualaikum Wr.Wb Halo Guys... Ini adalah postingan saya pertama di Blog pertama saya        Saya membuat ini untuk menceritakan semua kegiatan saya pada waktu luang , cerita pertama yaitu saya bergabung di organisasi pemerintah yaitu Karang Taruna yang gerak di bidang sosial seperti penanggulan bencana, membantu lansia yang tidak memiliki tempat tinggal di daerah sesuai domisili saya yaitu di Kelurahan Pasteur ketika saya baru bergabung di karang taruna saya merasa terpanggil untuk membantu mereka-mereka yang kurang mampu karna kalau bukan kita sebagai pemuda dan pemudi bangsa ini siapa lagi, kalau menunggu orang lain tidak akan efektif maka dari itu kita sebagai pemuda harus mempunyai inisiaif untuk memecahkan masalah ini.